
Fakultas Ekonomi dan Bisnis menerima kunjungan dari Universitas Djuanda Bogor, yang mana kunjungan ini merupakan implementasi dari MoU, serta kunjungan kali ini UNIDA melakukan Benchmarking terkait SPMI yang ada dilingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis